Minyak goreng adalah bahan penting dalam industri makanan yang memberikan rasa, aroma, dan tekstur khas pada makanan. Namun, penggunaan berulang dapat menurunkan kualitas minyak. Buku ini mengulas teknologi pemurnian minyak goreng untuk menjaga kualitas dan keamanan makanan yang digoreng. Selain itu, industri pengolahan ikan memanfaatkan ikan sardinella yang melimpah untuk pengalengan. Buku ini juga menjelaskan teknologi pemurnian minyak ikan dari hasil samping pengalengan ikan sardinella, yang membantu mempertahankan kualitas ikan dan memperpanjang umur simpannya. Temukan inovasi dan teknologi terbaru dalam industri pangan dalam buku ini.
Ukuran | 0.00 x 0.00 |
Halaman | viii+82 |
Tahun Terbit | 2024 |
Penulis | Widia Purnamasari dan Imas Hanifah Nurhasanah |
Penerbit | Elementa Media Literasi |
ISBN | '- |
e-ISBN |